Keluarga Besar SMP Negeri 2 Parang mengucapkan Selamat dan Sukses atas prestasi yang diraih oleh para atlet dalam kejuaraan Atletik pelajar SMP Kabupaten Magetan 2021 yang dilaksanakan pada tanggal 29 Nopember. Semoga tradisi juara pada cabor atletik tetap kita raih dan mampu memotivasi siswa yang lain untuk semangat berlatih dan berjuang.
Berikut daftar atlet tersebut :
1. Rengga 9A juara 1 tolak peluru putra
2. Indra 9A juara 1 lempar lembing putra.
3.Natasya 7B juara 2 tolak peluru putri.
4. Natasya 7B juara 3 lempar lembing putri.
5. Exellino 8A juara 3 lari 100m putra